Home » » RESEP DONAT KENTANG EMPUK DAN ENAK

RESEP DONAT KENTANG EMPUK DAN ENAK

Bahan :

750 gram tepung terigu protein tinggi
75 gram susu bubuk full cream
1½ bungkus (16 gram) ragi instant
375 gram kentang, kukus, haluskan dan dinginkan
150 gram gula halus
110 gram mentega
½ sdt garam
6 butir kuning telur
150 ml air dingin

CARA MEMBUAT KUE DONAT KENTANG EMPUK :

1. Campur tepung terigu, gula, susu bubuk, dan ragi instant, aduk hingga rata. Tambahkan kentang dan aduk hingga rata. Masukan kuning telur serta air dingin, uleni sampai rata dan setengah kalis. Tambahkan mentega serta garam, uleni terus sampai kalis elastis. diamkan selama 15 menit.
2. Bagi adonan (dapat menjadi 18 buah donat), lalu bulatkan. Diamkan selama 20 menit, tunggu sampai mengembang.
3. Lubangi bagian tengahnya (dapat menggunakan dua jari telunjuk). Panaskan minyak yang banyak hingga donat terendam (deep frying), goreng menggunakan api sedang hingga kuning keemasan.
4. Angkat dan tiriskan. Taburi donat kentang dengan gula donat, hias dengan coklat atau selai sesuai selera.

Tips : Kue donat dapat diberi bahan topping, seperti :

- Gula donat atau gula halus
- Cokelat leleh atau cokelat blok yang di lelehkan
- Selai dengan rasa sesuai selera
- Keju, kacang dan lain-lain

selamat mencoba -

Bahan :

750 gram tepung terigu protein tinggi
75 gram susu bubuk full cream
1½ bungkus (16 gram) ragi instant
375 gram kentang, kukus, haluskan dan dinginkan
150 gram gula halus
110 gram mentega
½ sdt garam
6 butir kuning telur
150 ml air dingin

CARA MEMBUAT KUE DONAT KENTANG EMPUK :

1. Campur tepung terigu, gula, susu bubuk, dan ragi instant, aduk hingga rata. Tambahkan kentang dan aduk hingga rata. Masukan kuning telur serta air dingin, uleni sampai rata dan setengah kalis. Tambahkan mentega serta garam, uleni terus sampai kalis elastis. diamkan selama 15 menit.
2. Bagi adonan (dapat menjadi 18 buah donat), lalu bulatkan. Diamkan selama 20 menit, tunggu sampai mengembang.
3. Lubangi bagian tengahnya (dapat menggunakan dua jari telunjuk). Panaskan minyak yang banyak hingga donat terendam (deep frying), goreng menggunakan api sedang hingga kuning keemasan.
4. Angkat dan tiriskan. Taburi donat kentang dengan gula donat, hias dengan coklat atau selai sesuai selera.

Tips : Kue donat dapat diberi bahan topping, seperti :

- Gula donat atau gula halus
- Cokelat leleh atau cokelat blok yang di lelehkan
- Selai dengan rasa sesuai selera
- Keju, kacang dan lain-lain

selamat mencoba -

Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]

Banyak di Baca

Blog Archive