PUDING SUSU LAPIS NANAS


Bahan I:
600 ml air
200 gram nanas parut
100 gram gula pasir
1/4 sdt garam
1 bungkus agar – agar bubuk
1/2 sdt jeli bubuk
2 potong nanas kaleng, potong kipas
2 tetes pewarna kuning

Bahan Ii:
800 ml susu cair
125 gram gula pasir
1/4 sdt garam
1 bungkus agar – agar bubuk
1/2 sdt jeli bubuk
1 kuning telur
1/2 sdt vanilla pasta

Cara membuat:

1. Bahan I, rebus air, nanas parut, gula pasir, garam, agar – agar bubuk, dan jeli bubuk sambil diaduk sampai mendidih.
2. Bagi 3 bagian adonan. Tuang satu bagian adonan di 3 buah cetakan tulban kecil diameter 10 cm yang sudah ditata nanas. Biarkan setengah beku.
3. Bahan II, rebus susu cair, gula pasir, garam, agar – agar bubuk, dan jeli bubuk sambil diaduk sampai mendidih. Matikan api.
4. Tuang 2 sendok sayur adonan ke kuning telur sambil diaduk cepat. Tuang lagi campuran ini ke dalam adonan sambil diaduk sampai mendidih. Tambahkan vanila pasta. Aduk rata.
5. Bagi 3 bagian adonan. Tuang satu bagian adonan di atas bahan I. Biarkan setengah beku.
6. Panaskan satu bagian bahan I. Tuang di atas bahan II. Biarkan setengah beku. Lakukan bergantian sampai adonan habis.

Selamat mencoba, Puding Lapis Lover!

Sumber: sajiansedap.com


Bahan I:
600 ml air
200 gram nanas parut
100 gram gula pasir
1/4 sdt garam
1 bungkus agar – agar bubuk
1/2 sdt jeli bubuk
2 potong nanas kaleng, potong kipas
2 tetes pewarna kuning

Bahan Ii:
800 ml susu cair
125 gram gula pasir
1/4 sdt garam
1 bungkus agar – agar bubuk
1/2 sdt jeli bubuk
1 kuning telur
1/2 sdt vanilla pasta

Cara membuat:

1. Bahan I, rebus air, nanas parut, gula pasir, garam, agar – agar bubuk, dan jeli bubuk sambil diaduk sampai mendidih.
2. Bagi 3 bagian adonan. Tuang satu bagian adonan di 3 buah cetakan tulban kecil diameter 10 cm yang sudah ditata nanas. Biarkan setengah beku.
3. Bahan II, rebus susu cair, gula pasir, garam, agar – agar bubuk, dan jeli bubuk sambil diaduk sampai mendidih. Matikan api.
4. Tuang 2 sendok sayur adonan ke kuning telur sambil diaduk cepat. Tuang lagi campuran ini ke dalam adonan sambil diaduk sampai mendidih. Tambahkan vanila pasta. Aduk rata.
5. Bagi 3 bagian adonan. Tuang satu bagian adonan di atas bahan I. Biarkan setengah beku.
6. Panaskan satu bagian bahan I. Tuang di atas bahan II. Biarkan setengah beku. Lakukan bergantian sampai adonan habis.

Selamat mencoba, Puding Lapis Lover!

Sumber: sajiansedap.com

Manfaat Kelapa Dalam Masakan

Indonesia kaya akan makanan khas daerah masing-masing. Kelapa menjadi salah satu bahan dasar yg sering digunakan dalam masakan dan minuman khas Indonesia. Tapi suka bingung gimana sih milih kelapa muda yang cocok untuk keperluan kita? Ikuti ‪#‎Jelatips‬ berikut ini yuk!

Pilih kelapa muda yg batok bagian atasnya masih lentur. Saat diketok, terdengar bunyi yang berat. (Sering kan kita liat penjual mengetok2 buah kelapanya?) Nah itu dilakukan krn kelapa yg muda, airnya masih penuh. Sedangkan kelapa yg sudah tdk muda airnya mulai menyusut.

Saat dipotong bagian ujung batoknya lembut dan warna daging buahnya bening keputihan merata. Kelapa muda yg daging buahnya sudah menjadi putih susu dan tidak merata, kurang cocok bila dijadikan bahan kue, krn sudah terlalu tua, rasanya pun tidak lembut lagi.

Semoga bermanfaat ya Puding Lapis Lover
Indonesia kaya akan makanan khas daerah masing-masing. Kelapa menjadi salah satu bahan dasar yg sering digunakan dalam masakan dan minuman khas Indonesia. Tapi suka bingung gimana sih milih kelapa muda yang cocok untuk keperluan kita? Ikuti ‪#‎Jelatips‬ berikut ini yuk!

Pilih kelapa muda yg batok bagian atasnya masih lentur. Saat diketok, terdengar bunyi yang berat. (Sering kan kita liat penjual mengetok2 buah kelapanya?) Nah itu dilakukan krn kelapa yg muda, airnya masih penuh. Sedangkan kelapa yg sudah tdk muda airnya mulai menyusut.

Saat dipotong bagian ujung batoknya lembut dan warna daging buahnya bening keputihan merata. Kelapa muda yg daging buahnya sudah menjadi putih susu dan tidak merata, kurang cocok bila dijadikan bahan kue, krn sudah terlalu tua, rasanya pun tidak lembut lagi.

Semoga bermanfaat ya Puding Lapis Lover

Tips Sehatkan Badan

Olahraga yuuukk! Walau gak sempet ke tempat fitness lho, kita bisa melakukan aktifitas olahraga di rumah. Ikuti ‪#‎Jelatips‬ berikut ini yuk:
1. Lompat Tali
Lompat tali tidak hanya mudah dilakukan tapi juga efektif untuk melenyapkan timbunan lemak dalam tubuh. Lompat tali bisa dilakukan di mana saja, di teras, kamar, atau di ruangan kosong lainnya di rumah Anda. Tidak hanya dapat memperkuat otot kaki, lompat tali 100 putaran bisa mengurangi selulit lho.

2. Menari
Kabar gembira bagi Anda yang suka menari. Hampir semua jenis tarian adalah olahraga cardio yang sangat bagus. Anda harus coba gerakan menari dengan musik berirama cepat, karena ketika menyesuaikan gerakan dengan irama musik yang cepat, Anda akan membakar lebih banyak kalori.

3. Lari di Tempat
Lari adalah salah satu olahraga terbaik, tapi pastinya Anda tidak mungkin berlarian di dalam rumah. Jadi, cara alternatif yang efektif adalah dengan lari di tempat. Anda hanya perlu berdiri di satu titik yang sama dan lakukan gerakan jogging.

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba ya!

Sumber: health.detik.com
Olahraga yuuukk! Walau gak sempet ke tempat fitness lho, kita bisa melakukan aktifitas olahraga di rumah. Ikuti ‪#‎Jelatips‬ berikut ini yuk:
1. Lompat Tali
Lompat tali tidak hanya mudah dilakukan tapi juga efektif untuk melenyapkan timbunan lemak dalam tubuh. Lompat tali bisa dilakukan di mana saja, di teras, kamar, atau di ruangan kosong lainnya di rumah Anda. Tidak hanya dapat memperkuat otot kaki, lompat tali 100 putaran bisa mengurangi selulit lho.

2. Menari
Kabar gembira bagi Anda yang suka menari. Hampir semua jenis tarian adalah olahraga cardio yang sangat bagus. Anda harus coba gerakan menari dengan musik berirama cepat, karena ketika menyesuaikan gerakan dengan irama musik yang cepat, Anda akan membakar lebih banyak kalori.

3. Lari di Tempat
Lari adalah salah satu olahraga terbaik, tapi pastinya Anda tidak mungkin berlarian di dalam rumah. Jadi, cara alternatif yang efektif adalah dengan lari di tempat. Anda hanya perlu berdiri di satu titik yang sama dan lakukan gerakan jogging.

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba ya!

Sumber: health.detik.com

PUDING LAPIS FLA VANILLA


Bahan I:
1 bungkus agar-agar
800 ml susu cair
100 gr gula pasir
Pewarna makanan warna hijau secukupnya

Bahan II:
1 bungkus agar-agar
800 ml susu cair
100 gr gula pasir
Pewarna makanan warna merah secukupnya

Fla vanila:
25 gr tepung maizena
250 ml susu cair
50 gr gula pasir
¼ sendok teh vanili

Cara membuat:
1. Siapkan cetakan-cetakan puding, basahi dengan air. Sisihkan.

2. Bahan I: Campur susu, agar-agar dan gula pasir, masak sambil terus aduk hingga mendidih. Angkat, masukkan pewarna hijau, aduk hingga rata.

3. Tuang adonan ke dalam cetakan hingga setengah tinggi cetakan, diamkan hingga mengeras.

4. Bahan II: Campur susu, agar-agar dan gula pasir, masak sambil terus aduk hingga mendidih. Angkat, masukkan pewarna merah, aduk hingga rata.

5. Tuang adonan merah di atas adonan hijau, diamkan hingga mengeras.

6. Fla: Campur semua bahan, aduk rata. Masak di atas api kecil sambil terus aduk hingga mendidih. Angkat dan dinginkan.

7. Sajikan puding lapis dengan guyuran fla vanila.

Hasil: 10 porsi

Sumber: tabloidbintang.com

Selamat mencoba ya, Puding Lapis Lover


Bahan I:
1 bungkus agar-agar
800 ml susu cair
100 gr gula pasir
Pewarna makanan warna hijau secukupnya

Bahan II:
1 bungkus agar-agar
800 ml susu cair
100 gr gula pasir
Pewarna makanan warna merah secukupnya

Fla vanila:
25 gr tepung maizena
250 ml susu cair
50 gr gula pasir
¼ sendok teh vanili

Cara membuat:
1. Siapkan cetakan-cetakan puding, basahi dengan air. Sisihkan.

2. Bahan I: Campur susu, agar-agar dan gula pasir, masak sambil terus aduk hingga mendidih. Angkat, masukkan pewarna hijau, aduk hingga rata.

3. Tuang adonan ke dalam cetakan hingga setengah tinggi cetakan, diamkan hingga mengeras.

4. Bahan II: Campur susu, agar-agar dan gula pasir, masak sambil terus aduk hingga mendidih. Angkat, masukkan pewarna merah, aduk hingga rata.

5. Tuang adonan merah di atas adonan hijau, diamkan hingga mengeras.

6. Fla: Campur semua bahan, aduk rata. Masak di atas api kecil sambil terus aduk hingga mendidih. Angkat dan dinginkan.

7. Sajikan puding lapis dengan guyuran fla vanila.

Hasil: 10 porsi

Sumber: tabloidbintang.com

Selamat mencoba ya, Puding Lapis Lover

PUDING MANGGA!

Siapa disini pecinta buah Mangga...? Kebayang enaknya Puding Mangga ga sih untuk disajikan saat berbuka puasa? Hmm nyummy! Yuk berkreasi membuat Puding Mangga!

‪#‎Jelatips‬ Berbagi resep PUDING MANGGA!

1.200 ml jus mangga siap pakai
1 bungkus jeli bubuk
200 gram mangga, dipotong kotak-kotak kecil

Bahan Saus:
250 ml susu cair
100 gram gula pasir
1/4 sendok teh garam
2 sendok teh maizena
1/4 sendok teh pasta vanila

Cara membuat:

1. Saus, campur susu cair, gula pasir, garam, dan maizena. Masak sambil diaduk hingga meletup-letup. Tambahkan pasta vanila. Aduk rata. Sisihkan.
2. Campur jus mangga dan jeli bubuk. Rebus sambil diaduk hingga mendidih. Masukkan mangga. Aduk rata. Aduk-aduk hingga hangat.
3. Tuang adonan ke dalam gelas-gelas kecil.
4. Sajikan puding bersama sausnya.

Untuk 22 porsi

Sumber: Sajiansedap.com

Selamat berkreasi ya Puding Lapis Lover
Siapa disini pecinta buah Mangga...? Kebayang enaknya Puding Mangga ga sih untuk disajikan saat berbuka puasa? Hmm nyummy! Yuk berkreasi membuat Puding Mangga!

‪#‎Jelatips‬ Berbagi resep PUDING MANGGA!

1.200 ml jus mangga siap pakai
1 bungkus jeli bubuk
200 gram mangga, dipotong kotak-kotak kecil

Bahan Saus:
250 ml susu cair
100 gram gula pasir
1/4 sendok teh garam
2 sendok teh maizena
1/4 sendok teh pasta vanila

Cara membuat:

1. Saus, campur susu cair, gula pasir, garam, dan maizena. Masak sambil diaduk hingga meletup-letup. Tambahkan pasta vanila. Aduk rata. Sisihkan.
2. Campur jus mangga dan jeli bubuk. Rebus sambil diaduk hingga mendidih. Masukkan mangga. Aduk rata. Aduk-aduk hingga hangat.
3. Tuang adonan ke dalam gelas-gelas kecil.
4. Sajikan puding bersama sausnya.

Untuk 22 porsi

Sumber: Sajiansedap.com

Selamat berkreasi ya Puding Lapis Lover

PUDING BUSA LAPIS BISKUIT


Bahan I:
500 ml susu cair
50 gram gula pasir
1 bungkus agar-agar bubuk
1 sendok teh moka pasta
3 putih telur
1/8 sen dok teh garam
60 gram gula pasir
28 keping biskuit oreo, buang krimnya

Bahan Ii:
500 ml susu cair
50 gram gula pasir
1 bungkus agar-agar bubuk
3 putih telur
1/8 sendok teh garam
60 gram gula pasir
1 sendok teh cokelat pasta

Cara membuat:

1. Bahan I, rebus susu cair, gula pasir, agar-agar bubuk, dan moka pasta sambil diaduk sampai mendidih. Sisihkan.
2. Kocok putih telur dan garam sampai setengah mengembang. Masukkan gula pasir sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang.
3. Masukkan rebusan puding sedikit-sedikit sambil dikocok perlahan.
4. Tuang ke dalam loyang bulat diameter 22 cm tinggi 7 cm. Tata biskuit di atasnya. Biarkan setengah beku.
5. Bahan II, rebus susu cair, agar-agar bubuk, dan gula pasir sambil diaduk sampai mendidih. Sisihkan,
6. Kocok putih telur bersama garam sampai setengah mengembang. Tambahkan gula pasir. Kocok sampai mengembang. Tambahkan rebusan agar sambil dikocok hingga menyatu.
7. Ambil 1/2 bagian adonan. Tambahkan cokelat pasta. Aduk rata. Tuang kedua adonan bergantian di atas puding moka. Biarkan beku.

Untuk 16 potong

Sumber: sajiansedap.com

Selamat mencoba Puding Lapis Lover


Bahan I:
500 ml susu cair
50 gram gula pasir
1 bungkus agar-agar bubuk
1 sendok teh moka pasta
3 putih telur
1/8 sen dok teh garam
60 gram gula pasir
28 keping biskuit oreo, buang krimnya

Bahan Ii:
500 ml susu cair
50 gram gula pasir
1 bungkus agar-agar bubuk
3 putih telur
1/8 sendok teh garam
60 gram gula pasir
1 sendok teh cokelat pasta

Cara membuat:

1. Bahan I, rebus susu cair, gula pasir, agar-agar bubuk, dan moka pasta sambil diaduk sampai mendidih. Sisihkan.
2. Kocok putih telur dan garam sampai setengah mengembang. Masukkan gula pasir sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang.
3. Masukkan rebusan puding sedikit-sedikit sambil dikocok perlahan.
4. Tuang ke dalam loyang bulat diameter 22 cm tinggi 7 cm. Tata biskuit di atasnya. Biarkan setengah beku.
5. Bahan II, rebus susu cair, agar-agar bubuk, dan gula pasir sambil diaduk sampai mendidih. Sisihkan,
6. Kocok putih telur bersama garam sampai setengah mengembang. Tambahkan gula pasir. Kocok sampai mengembang. Tambahkan rebusan agar sambil dikocok hingga menyatu.
7. Ambil 1/2 bagian adonan. Tambahkan cokelat pasta. Aduk rata. Tuang kedua adonan bergantian di atas puding moka. Biarkan beku.

Untuk 16 potong

Sumber: sajiansedap.com

Selamat mencoba Puding Lapis Lover

Tips Agar Cake Tidak Bantet

Puding Lapis Lover ada yg suka bikin cake? Pernah ngalagar Cakemin gak sih bagian tengah cake turun dan tidak mengembang sempurna? Ini bisa terjadi karena pintu oven yang terlalu sering dibuka, suhu oven yg kurang tinggi, atau adonan yg terlalu cair bisa jadi penyebabnya lho. Biasakan tdk membuka pintu oven pada 15 menit pertama, dan pastikan bahan dan suhu yg digunakan sudah tepat. Semoga bermanfaat ‪#‎Jelatips‬ ini ya

Sumber Foto: food.ghiboo.com
Puding Lapis Lover ada yg suka bikin cake? Pernah ngalagar Cakemin gak sih bagian tengah cake turun dan tidak mengembang sempurna? Ini bisa terjadi karena pintu oven yang terlalu sering dibuka, suhu oven yg kurang tinggi, atau adonan yg terlalu cair bisa jadi penyebabnya lho. Biasakan tdk membuka pintu oven pada 15 menit pertama, dan pastikan bahan dan suhu yg digunakan sudah tepat. Semoga bermanfaat ‪#‎Jelatips‬ ini ya

Sumber Foto: food.ghiboo.com
Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]

Banyak di Baca