Home »
» Roti Tisu yang Renyah
Posted by Unknown
Posted on 11.27
Cara Membuat Roti Tisu yang Renyah
Sesuai namanya, roti tisu bertekstur sangat tipis dan rapuh.
Bentuknya lebih unik lagi, disajikan berlapis-lapis menjadi bentuk
seperti tumpeng yang tinggi dan lancip. Pilihan roti tisu ada rasa susu,
milo, dan keju. Kalau suka, boleh pilih dicampur semuanya. Penasaran
bagaimana cara membuatnya? Berikut resepnya.
Bahan untuk Pembuatan Roti Tisu
Beberapa bahan untuk Pembuatan Roti Tisu yang Renyah antara lain :
500g tepung terigu segitiga
2 butir telur
½ sdt garam
75ml minyak + 50g mentega
1sdm susu bubuk
150ml air hangat
Cara membuat Roti Tisu
Campur dalam wadah tepung, telur,garam,susu bubuk, mentega dan
minyak.uleni dengan tangan sambil tuang air hangat sedikit demi sedikit.
Uleni terus sampai kalis.
Timbang adonan @ 75g,bulatkan. Rendam dlm minyak selama 2 jam.
Siapkan meja, ambil satu buah adonan, beberkan sampai tipis, lalu taruh
di wajan datar yg telah dipanaskan. Panggang sampai kering sambil
dibolak balik. Angkat, bentuk kerucut.
Sajikan dengan susu kental manis,coklat,selai atau keju.
Demikian panduan Cara Membuat Roti Tisu yang sangat Renyah dan mudah dicoba. Terima kasih atas perhatiannya, dan Selamat Mencoba.
Cara Membuat Roti Tisu yang Renyah
Sesuai namanya, roti tisu bertekstur sangat tipis dan rapuh.
Bentuknya lebih unik lagi, disajikan berlapis-lapis menjadi bentuk
seperti tumpeng yang tinggi dan lancip. Pilihan roti tisu ada rasa susu,
milo, dan keju. Kalau suka, boleh pilih dicampur semuanya. Penasaran
bagaimana cara membuatnya? Berikut resepnya.
Bahan untuk Pembuatan Roti Tisu
Beberapa bahan untuk Pembuatan Roti Tisu yang Renyah antara lain :
500g tepung terigu segitiga
2 butir telur
½ sdt garam
75ml minyak + 50g mentega
1sdm susu bubuk
150ml air hangat
Cara membuat Roti Tisu
Campur dalam wadah tepung, telur,garam,susu bubuk, mentega dan
minyak.uleni dengan tangan sambil tuang air hangat sedikit demi sedikit.
Uleni terus sampai kalis.
Timbang adonan @ 75g,bulatkan. Rendam dlm minyak selama 2 jam.
Siapkan meja, ambil satu buah adonan, beberkan sampai tipis, lalu taruh
di wajan datar yg telah dipanaskan. Panggang sampai kering sambil
dibolak balik. Angkat, bentuk kerucut.
Sajikan dengan susu kental manis,coklat,selai atau keju.
Demikian panduan Cara Membuat Roti Tisu yang sangat Renyah dan mudah dicoba. Terima kasih atas perhatiannya, dan Selamat Mencoba.